Sabtu, 24 Desember 2011

SERIGALA


Serigala



Bahasa tubuh serigala dalam kawanan menunjukan status atau peringkatnya dalam suatu kelompok, Serigala dominan berdiri tegak dengan telinga dan ekor berdiri keatas, dia juga menyeringai dan menggeram, Serigala yang berstatus lrbih rendah membungkuk merendahkan telinganya dan mengapit ekornya diantara kaki, Alih alih menggeram ia justru medengking untuk menunjukan bahwa serigala lain lebih tinggi statusnya setiap kali sering bertemu, serigala menggunakan bahasa tubuh untuk menegaskan statusnya dalam kelompok. Hanya serigala jantan dan betina berperingkat teratas dalam kelompok yang memiliki anak. Sistem peringkat dalam kelompok membantu kelompok itu untuk bertahan hidup karena mereka harus bekerja sama untuk mencari makan danmembesarkan anak dilingkungan yang tidak ramah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

makasih